'Cara Membuat Donat Frozen/Donat Beku Lembut, Empuk dan Tahan 1 Bulan Lebih ||Pemula Wajib Coba'

'Cara Membuat Donat Frozen/Donat Beku Lembut, Empuk dan Tahan 1 Bulan Lebih ||Pemula Wajib Coba'
13:34 Mar 5, 2022
'assalamualaikum teman teman semua semoga sehat dan bahagia selalu ya. kali ini membuat donat empuk banget, premium seperti di toko bakery terkenal.untuk lebih awet dan bisa di makan kapan saja makan donat ini kita bekukan di freezer bisa tahan 1 bulan lebih. Untuk rasa ini tergolong enak premium dan vip. coba saja buat  masih menggunakan resep andalan di donat sebelumnya yang penuh drama hehe .   * kelebihan donat frozen  - rasa sama dan empuk dan lembut juga sama dengan donat tanpa frozen - bisa di makan kapan saja  - bisa dijual sangat menguntungkan  -bisa digunakan seperlunya untuk keperluan bekal sekolah jadi selalu stock  bahkan bisa buat oleh oleh keluarga yang berkunjung tinggal pake toping gula atu coklat yang sesuai selera   *rugi kalo ga coba   resep  - 250 gr tepung terigu minimal protein sedang seperti segi 3  - 1 sdm tepung maizena  -25 gr gula - 5 gr ragi instan -1 sdm susu bubuk  -1 gr baking powder  -1 gram bread improver  -125 ml air matang  - 1 sdt garam  - 25 gr butter / margarin    cara buat : campur semua bahan kecuali margarin dan garam  - bulatkan tunggu 10 menir - timbang 30 gr dan rolling tunggu 10 menit  - cetak tunggu 20 menit  - goreng dan simpan freezer  maaf jika video saya banyak kekurangan  * cara membuat donat ulen manual tangan :  https://youtu.be/Ll8oNJzRHHg  *tips menggoreng donat : https://youtu.be/mIwGSfLv6bE   hatur nuhun wasalam ,   dapurmoochies   jika tak jelas bisa tulis di komentar. makasih semoga yang melihat , like dan subcribe sehat selalu dan banyak berkahnya. aamiin' 

Tags: donat frozen food , cara membuat donat lembut , cara membuat donat kentang , cara membuat donat empuk , donat frozen adalah , donat frozen surabaya donat frozen bekasi , donat frozen resep , donat frozen tahan berapa lama , donat frozen lembut , donat kentang frozen , cara membuat donat madu , cara membuat donat empuk dan mengembang , cara membuat donat jco , cara membuat donat sederhana , cara membuat donat tanpa kentang , cara membuat donat goreng , harga donat frozen

See also:

comments

Characters