'Cara membuat makanan basah atau wetfood dengan menggunakan daging ayam karena kucing merupakan carnifora yang suka dengan ayam, dan jika kucing kamu menyukai makanan basah, kamu bisa coba tips berikut ini : Bahan yang perlu kamu persiapkan ; 1. Ayam 1/2 kg 2. Dry food atau paka kering 150gr 3. Air matang bersih 300ml ( atau sesuai selera tingkat basah makanan, semakin banyak air maka hasil akan semakin basah dan lembek) 4. Blender ------------- Cara membuat ; 1. Potong ayam dadu besar dan rebus supaya matangnya merata 2. Potong suwir ayam 3. Blender ayam sampai lembut (pisahkan) 4. Blender Dry Food / pakan kering hingga halus (pisahkan) 5. Jadikan satu ayam dan dry food yang sudah di blender hingga merata pada wadah 6. Berikan air sesuai selera 7. Lalu blender lagi hingga halus ------------- Selamat mencoba, dijamin kucing kamu akan suka dan cepat gemuk dengan mengkonsumsi ayam.. Jangan lupa Like - Subscribe - Share - Comment #dryfoodcat #wetfoodcat #membuatmakananbasahkucing #makananbasahayam #makanannutrisiuntukkucing #pecintakucing #makananterbaikuntukkucing'
See also:
comments