'Cara membuat makanan basah rumahan untuk kucing|murah dan bergizi'

03:52 Oct 19, 2021
'Video ini tentang cara membuat makanan basah rumahan untuk kucing yang murah dan bergizi .Makanan basah rumahan ini terbuat dari tempe dan ikan. Tempe mengandung protein nabati sedangkan ikan mengandung protein hewani. Campuran keduanya menghasilkan makanan basah yang tinggi protein dan gizi yang bagus untuk kucing.Tempe juga bisa mengobati diare pada kucing.Dari segi harga campuran makanan basah ini dapat menghemat biaya terutama bagi teman-teman yang memilki kucing yang banyak.Tempe bisa direbus ataupun digoreng,ikan juga bisa di rebus ataupun di goreng. Aku lebih suka direbus karena kerjanya lebih cepat dan mudah untuk ditumbuk/dihaluskan. #makanan basah kucing #funny cats #homemade wet food' 

Tags: cats , funny cats , kucing lucu , tempe goreng , homemade wet food , Makanan basah kucing , manfaat tempe untuk kucing , Cats Funny Video , Cara membuat makanan basah untuk kucing dari tempe , Cara membuat makanan basah rumahan kucing dari tempe dan ikan , Tempe mengandung protein nabati , Ikan mengandung protein hewani , Protein nabati , Tempe mengobati diare , Tempe rebus untuk kucing mencret , Makanan basah rumahan untuk kucing , Cara membuat makanan basah rumahan , Best wet food for cats

See also:

comments