'ROYAL CANIN, EQUILIBRIO dan BIO di Cat Food Battle | Mana yang Menang?'

'ROYAL CANIN, EQUILIBRIO dan BIO di Cat Food Battle | Mana yang Menang?'
17:47 Oct 3, 2021
'ROYAL CANIN, EQUILIBRIO dan BIO di Food Battle | Mana yang Menang?  Assalamualaikum Pecinta Kucing, ZA TRIPLETS HOUSE bersama D\'Catz kali ini mau battle-in 3 merk makanan kucing Royal Canin Persian Kitten, Equlibrio Kitten Indoor dan Bio Kitten. Kira-kira mana yang paling disukai Elsa Olaf dan Pony ya?  Yuk kita liat apa aja sih kelebihan dari masing-masing merk ini???  Royal Canin  KITTEN PERSIAN  Fitur Utama/Kelebihan:  Pertumbuhan rambut yang sehat dan panjang Melancarkan kinerja pencernaan Menunjang sistem kekebalan tubuh Anak kucing Persia memiliki karakteristik khas kucing ras yang harus dipertimbangkan ketika Anda memilih makanannya. Pertumbuhan dan kesehatan anak kucing Persia Anda memerlukan perhatian lebih, terutama saat sistem kekebalan tubuhnya masih perkembangan.  ROYAL CANIN® Persian Kitten diformulasikan dengan mempertimbangkan kebutuhan anak kucing Persia Anda. Memberikan mereka asupan dengan nutrisi terbaik adalah cara tepat untuk menjamin kesehatan dari awal fase hidup mereka.  Telah dibuktikan oleh breeder (pembiak) bahwa sistem pencernaan anak kucing Persia berkembang secara bertahap dan belum sempurna selama beberapa waktu. Oleh karena itu ROYAL CANIN® Persian Kitten dibuat dengan protein berkualitas tinggi yang mudah dicerna. Kandungan serat yang seimbang (termasuk psyllium) dan prebiotik membantu memelihara keseimbangan flora dalam usus.  Bentuk kibble ROYAL CANIN® Persian Kitten telah disesuaikan dengan bentuk kepala dan rahang anak kucing Persia Anda; bentuk persegi yang kecil dan tekstur yang lembut membantu anak kucing untuk lebih mudah mengunyah. Kelebihan lain dari formula makanan ini berupa rangkaian antioksidan, termasuk vitamin E, untuk mendukung daya tahan tubuh anak kucing Anda.  Equilibrio Kitten Indoor Dipercaya para cat lovers karena diperkaya dengan nilai gizi yang tinggi, protein sebanyak 35 % Komposisi Produk : Jagung tanah kuning, Ayam deboned, tepung ikan, bir beras, gluten tepung jagung, ragi bir kering, hati unggas, ground flaxseed, lemak unggas (diawetkan dengan tokoferol campuran alam dan minyak rosemary), minyak ikan, beet pulp, inulin, dikalsium fosfat , klorida kolin, DL-metionin, asam fosfat, kalium klorida, ekstrak yucca Schidigera, natrium hexametaphosphate, vitamin premix dan premix mineral chelate  BIO Cat Food Mother & Baby Kitten (GRAIN FREE) Cat food kualitas terbaik dengan komposisi  90% chicken, salmon, tuna, fish meal, beef, anchovy & mackerel 10% balanced vegetables, fruit & wholesome ingredients 0% NO Artificial, NO colors, NO Grain or Gluten & GMO Free  Kelebihan  Terdapat serat abon dengan aroma yang disukai kucing Kompisisi 90% adalah nutrisi untuk memenuhi kebutuhan induk yang sedang hamil (queen) dan bayi kucing (baby cat) Menyehatkan kulit kucing dan meningkatkan kekebalan tubuh kucing Grain Free yang baik untuk pencernaan kucing serta mengurangi bau pada pup kucing  Dari situ kita bisa liat kalo ketiga merk ini semua merk PREMIUM dan bagus ya teman-teman, semuanya dikembalikan lagi ke selera dan kondisi kantong masing-masing.  Follow IG D\'Catz : @za_catz  Music by www.bensound.com' 

Tags: royal canin , cat , cat lovers , kucing , makanan kucing biar gemuk , makanan kucing royal canin , royal canin cat food , equilibrio , Kucing persia lucu banget , dunia kucing , video kucing , Pencinta kucing , makanan kucing royal canin review jujur , royal canin hair and skin , makanan kucing royal canin hair and skin , equilibrio kitten review , equilibrio kitten komposisi , equilibrio kitten vs pro plan kitten , royal canin cat food review , royal canin cat food commercial , za triplets house

See also:

comments

Characters